Belajar Tentang IP Address : Bagian I

Share on :


Belajar Tentang IP Address : Bagian I - IP address merupakan suatu alamat sebuah komputer di mana ip adsress ini sangat berguna sebagai tanda pengenal komputer anda dalam sebuah jaringan di internet. Bahwa di ketahui di dunia semua komputer mempunyai ip address yang berbeda-beda. Saat ini ip address menggunakan IP v 4 (32bit) dan IP v 6 (128bit). 

Untuk pertama yang akan di bahas adalah tentang ip address yang menggunakan IP v 4 (32bit). Sebagai contoh dalam jaringan lan biasanya ip address yang menggunakan 32bit ini akan di pecah menjadi 8bit, 8bit, 8bit, 8 bit = 32bit.

Mengapa di pecah karena dari situ kita dapat menyimpulkan 00000000, 00000000, 0000000, 00000000 biner ke decimal maka hasil = 0 pada setiap kolom dan jika di gunakan binner ke desimal 11111111, 11111111, 11111111, 11111111 = 225 di mana setiap kolom itu berjumlah yang sama. Jadi ip address mempunyai nomor urut antara 0 - 225.

Pembagian class pada ip address :

  • A : 1 - 126 dengan alamat ip antara 1.0.0.0 s/d 126.255.255.255
  • B : 128 - 191 dengan alamat ip antara 128.0.0.0 s/d 191.255.255.255
  • C : 192 - 223 dengan alamat ip antara 192.0.0.0 s/d 223.255.255.255
  • D : 224 - 247  dengan alamat ip antara 224.0.0.0 s/d 247.255.255.255
  • E : 248 - 255  dengan alamat ip antara 248.0.0.0 s/d 255.255.255.255
Kecuali angka 0 dan 127 yang hilang, anda bisa search melalui wikipedia dan google. Mengapa angka ini di default tidak ada dalam ip terdepan alamat address.

Kali ini yang akan di bahas adalah penggunaan dalam class C yang paling sering di gunakan di sekitar kita, pada jaringan LAN.

Format yang di gunakan adalah N.N.N  . H

N : subnet mask 24/bit
dan H : host 8/bit

Subnet mask sendiri mempunyai default adalah 255.255.255.0
dan class c sendiri mempunyai ip 192.0.0.0 s/d 223.255.255.255

Misal di dalam sebuah jaringan kantor di mana IP address kita 192.168.8.0 di mana 0 menunjukan host karena menggunakan class c 0-255 maka di host ini alamat bisa di antara 0-255.

Sebagai contoh
192.168.8.0  --> ini adalah ip network identitas pada jaringan anda

s/d    --> di antara angka - angka yang tidak di sebutkan ini adalah ip identitas komputer jaringan lan anda.

223.255.255.255 --> ip broadcast identitas

Misalnya komputer anda akan mendapatkan ip 192.168.7.99. Di maksud 99 itu adalah alamat valid ip yang anda dapatkan di jaringan tersebut.

Jadi ip submask : 255.255.255.0, ip network : 192.168.8.0, ip broadcast : 192.168.8.255


Advertisement

5 komentar:

adhie mempawah said...

berkunjung di blog sobat. bagus tuh artikelnya, mengenai ip. karena ini juga penting, baik untuk offline maupun online.

Anonymous said...

manteb sob infonya, jadi nambah dech pengetahuanku tentang IP address... :)

ilmu komputer said...

materi seperti ini banak dibutuhkan oleh para pelajar ataupun mahasiswa yang mengambil jurusan IT

BRI Jakarta Veteran said...

thanks sahabat atas pembelajarannya.

Vina Free1 said...

http://vinafree1.blogspot.com/

Post a Comment

Terimakasih telah berkunjung, mohon gunakan kata sopan dan bijak dan gunakan Nama/Url tidak menggunakan user Anonim. Saran dan dukungan dari anda sangat saya harapkan. Jika selayaknya bermanfaat bisa copy-paste namun gunakan izin terlebih dahulu dan sertakan sumbernya.

Artikel Terpopuler